KITA berbincang lagi mengenai fotografi, khususnya fotografi jurnalistik. Dan, perbincangan kali ini tentang foto human interest. Foto human interest merupakan foto yang menyajikan hal-hal berkaitan dengan daya tarik manusiawi, atau foto yang berbicara tentang masalah-masalah kemanusiaan dan …
Selengkapnya »Arsip Menandai: Jurnalis
Lawan Hoax dengan Jurnalistik Dakwah
BERMULA dari obrolan di warung angkringan. Di warung angkringan yang biasa saya datangi, saya duduk berdampingan dengan seorang lelaki berusia sekitar 50 tahunan. Kami sama-sama sedang menikmati segelas teh manis bergula batu. Di warung angkringan biasanya keakraban …
Selengkapnya »Mengenal Fotografi Jurnalistik
DALAM kerja jurnalistik, fotografi memiliki peran yang penting dan besar. Suatu informasi atau berita di dalam kerja jurnalistik tidak hanya disampaikan melalui berita tulis atau ‘rangkaian kata-kata’, tetapi juga melalui foto yang merupakan karya dari kerja fotografi. …
Selengkapnya »Menulis atau Mati
BEBERAPA waktu lalu saya pernah menulis dengan judul ini, “Menulis atau Mati”, di perwara.com. Kali ini saya ingin menulisnya lagi dengan judul yang sama. Jumat malam (4 Oktober 2019), saya diminta untuk berbicara di depan peserta Pelatihan …
Selengkapnya »Komunikasi Penyiaran Islam UIN Sunan Kalijaga Siapkan Calon Jurnalis, Broadcaster dan Sinematografer
PRODI Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta siap menghasilkan lulusan-lulusan yang nantinya bisa mengembangkan dirinya sebagai jurnalis, broadcaster dan sinematografer. Dan, para lulusan juga disiapkan untuk menjadi …
Selengkapnya »Wartawan, Profesi yang …..
SAYA tidak tahu persis, apakah ini bermanfaat atau tidak bagi Anda. Semestinya saya harus yakin, ini bermanfaat. Tapi khawatir, mungkin ada yang berpendapat apa yang dikemukakan ini tidak terlalu bermanfaat, atau bahkan tidak bermanfaat. Baiklah, singkat kata, …
Selengkapnya »Tragedi Udin & Khashoggi, Kelakuan Pecundang Selalu Terulang
Ketika wartawan Harian Bernas Yogyakarta Fuad Muhammad Syafruddin alias Udin (32) dianiaya seseorang di depan pintu rumahnya di Bantul, hingga akhirnya meninggal di Rumah Sakit Bethesda pada 16 Agustus 1996, keprihatinan sangat dirasakan khususnya di jagad kewartawanan. …
Selengkapnya »Mahkotanya Krisnam, “Jejak Pikiran Seorang Jurnalis”
“BUKU adalah mahkota seorang wartawan.” Serangkaian kata yang dikatakan Jakob Oetama, tokoh pers dan Pemimpin Umum Harian Kompas di tahun 1980-an ini telah memotivasi banyak wartawan untuk tidak hanya berkutat dengan kesibukan membuat berita atau karya jurnalistik …
Selengkapnya »Jurnalisme Menghukum (5): Pelanggaran Terhadap Kode Etik
TRIAL by the press tidak sekadar membangun opini yang menyesatkan, tetapi juga telah membawa pers ke suatu ‘wilayah’ yang seharusnya dihindari, yakni pelanggaran hukum dan pelanggaran terhadap kode etik. Trial by the press cenderung menyeret pers melakukan …
Selengkapnya »Jurnalisme Menghukum (4): Membangun Opini Menyesatkan
SESUNGGUHNYA tak ada alasan untuk menggunakan trial by the press atau jurnalisme menghukum itu dalam kerja jurnalistik yang menjunjung tinggi etika, hukum, khususnya asas praduga tak bersalah. Karena apa pun alasannya, trial by the press atau peradilan …
Selengkapnya »